Perancangan Persuasi Sosial Menyikapi Berita “Black Campaign” Pada Pemilu Presiden 2024 Melalui Media Video Iklan

Asakusuma, Cahirul (2023) Perancangan Persuasi Sosial Menyikapi Berita “Black Campaign” Pada Pemilu Presiden 2024 Melalui Media Video Iklan. Other thesis, Universitas Komputer Indonesia.

[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_Cover.pdf - Published Version

Download (119kB) | Preview
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_Lembar Pengesahan.pdf - Published Version

Download (50kB) | Preview
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_Surat Keterangan Persetujuan Publikasi.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_Lembar Pernyataan Orisinalitas Karya TA.pdf - Published Version

Download (63kB) | Preview
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (145kB) | Preview
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_BAB I.pdf - Published Version

Download (200kB) | Preview
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_BAB II.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img] Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_BAB V.pdf - Published Version

Download (148kB) | Preview
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (194kB) | Preview
[img]
Preview
Text
UNIKOM_Cahirul Asakusuma_Kontak Penulis dan Kontributor.pdf - Published Version

Download (115kB) | Preview
Official URL: https://elibrary.unikom.ac.id/

Abstract

Internet sebagai tanda kemajuan zaman menjadikan teknologi dan informasi semakin maju. Salah satunya adalah berbagai bentuk informasi dapat diakses dengan mudah dengan hanya mengandalkan smartphone. Namun sebagian orang yang diklaim sebagai oknum, tidak memanfaatkannya dengan baik dan hanya mementingkan kepentingan pribadi yang berdampak pada kehidupan orang lain. Kasus politik yang diusung dalam perancangan persuasi sosial ini adalah hadirnya banyak black campaign menjelang pemilu 2024 mendatang dengan sumber informasi yang tidak valid tersebar di berbagai media sosial. Menjadikan terjadinya banyak kesenjangan sosial baik lewat dunia maya maupun dunia nyata dan membuat citra juga nama baik orang yang dituju menjadi tidak lagi baik. Tersusunnya laporan ini tentunya berlandaskan kasus politik yang menimpa salah seorang Calon Presiden Ganjar Pranowo yaitu tersebarnya black campaign tentang dirinya. Dirancangnya persuasi sosial ini menjadi himbauan bagi masyarakat khususnya target audiens untuk lebih waspada dalam menerima dan membagikan berita yang belum valid kebenarannya. Sudah seharusnya menerapkan etika dalam berinternet dengan tidak ikut terprovokasi seperti ikut berkomentar negatif. Perancangan ini menggunakan metode AISAS dengan tujuan agar pesan dapat tersampaikan dengan baik kepada target yang dituju. Perancangan persuasi ini direalisasikan menjadi video iklan layanan masyarakat yang didukung pula oleh media pendukung lain seperti pembuatan freebies, poster, billboard, Brosur juga tidak lupa bisa di akses melalui media sosial Youtube dan Instagram yang bisa diakses lewat linktree.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Black campaign, etika berinternet, politik, negatif, media sosial.
Subjects: 700_THE ARTS; FINE & DECORATIVE ARTS > 740_Drawing & Decorative Arts.
N Fine Arts > N Visual arts (General) For photography, see TR
Divisions: S1_SKRIPSI > FD_Desain Komunikasi Visual (19)
Depositing User: Mia Hayati Kosasih
Date Deposited: 04 Jan 2024 06:41
Last Modified: 04 Jan 2024 06:41
URI: http://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/8788

Actions (login required)

View Item View Item