Situmeang, Sahat Maruli Tua and Pane, Musa Darwin (2018) Asas-Asas Berpikir Logika Dalam Hukum. Cakra, Bandung. ISBN 978-602-73235-2-0
|
Text
Buku Asas-Asas Berpikir Logika Dalam Hukum1.pdf - Published Version Download (4MB) | Preview |
Abstract
Logika itu berbicara tentang sesuatu dengan dirinya sendiri dan sesuatu dengan di luar dirinya sendiri, setiap saat selama hidup kita, terutama dalam keadaan jaga (tidak tidur), kita selalu berpikir. Berpikir merupakan kegiatan mental. pada waktu itu berpikir. Dalam benak kita timbul serangkaian gambar tentang sesuatu yang tidak hadir secara nyata. Kegiatan ini mungkin tidak terkendali, terjadi dengan sendirinya, tanpa kesadaran, misalnya pada saat-saat kita melamun. kegiatan berpikir yang berpikir lebih tinggi dilakukan secara sadar, tersusun dalam urutan yang saling berhubungan, dan bertujuan untuk sampai kepada suatu kesimpulan. Jenis Kegiatan berpikir yang terakhir inilah yang disebut kegiatan nalar.
Item Type: | Book |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Logika sarana berpikir, Penalaran Ilmiah, |
Subjects: | 300_SOCIAL SCIENCES > 340_Law > 340_Law K Law > K Law (General) |
Divisions: | BUKU > Buku |
Depositing User: | Mrs. Calis Maryani |
Date Deposited: | 06 Oct 2021 02:42 |
Last Modified: | 04 Jul 2023 04:08 |
URI: | http://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/4447 |
Actions (login required)
View Item |