Rancangan media informasi tentang makanan tradisional Peyeum Bandung

Novagra Herliamsyah NIM.52104132 (2009) Rancangan media informasi tentang makanan tradisional Peyeum Bandung.

Full text not available from this repository.

Abstract

Di sebuah kampung di daerah Bandung Selatan yang bernama Kampong Sompok Kecamatan Pameungpeuk Kabupaten Bandung, di daerah tersebut banyak yang berprofesi sebagai pembuat peuyeum. Ada beberapa jenis singkong, antara lain adalah : singkong mentega, singkong manalagi, singkong apuy dan singkong merah. Singkong yang bagus untuk dibuatpeuyeum adalah singkong mentega. Ciri-ciri singkong mentega berwarna putih agak kekuning-kuningan dan harus memilih singkong yang benar-benar tua.

Item Type: Article
Divisions: D3 TUGAS AKHIR > Desain_Komunikasi_Visual/Desain_Grafish
Depositing User: Robot Migration
Date Deposited: 15 Oct 2025 06:24
Last Modified: 15 Oct 2025 06:24
URI: http://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/12663

Actions (login required)

View Item View Item