ANALISIS RASIO RENTABILITAS ATAS LAPORAN KEUANGAN PADA PT. BANK JABAR.

DEFI SATRIANITA; 21502086 (2005) ANALISIS RASIO RENTABILITAS ATAS LAPORAN KEUANGAN PADA PT. BANK JABAR.

Full text not available from this repository.

Abstract

Peranan bank pada era globalisasi kini semakin penting, terutama bagi kemajuan perekonomian negara. Bicara tentang bank berarti ada hubungannya dengan uang, seperti kita ketahui bank merupakan lembaga tempat masyarakat menginvestasikan kekayaannya. Oleh sebab itu, perbankan di Indonesia dianjurkan pemerintah untuk dapat berkompetisi secara sehat untuk mendapatkan kepercayaan masyarakat, agar dapat menarik nasabah sebanyak-banyaknya. Dengan begitu mereka dapat meraih keuntungan yang besar, semakin besar keuntungan yang mereka dapat, semakin besar pula peluang perusahaan untuk mendapatkan status bank dalam kategori baik. Jika itu tercapai, maka tujuan perusahaan telah tercapai dengan baik.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: RASIO RENTABILITAS, LAPORAN KEUANGAN
Divisions: D3 Tugas Akhir > Keuangan dan Perbankan
Depositing User: Robot Migration
Date Deposited: 15 Oct 2025 06:21
Last Modified: 15 Oct 2025 06:21
URI: http://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/12472

Actions (login required)

View Item
View Item