Tinjauan Atas Pengendalian Internal Perputaran Persediaan Barang Departemen Gudang Pada Hotel Horison Bandung

Nisa Anisah NIM.21307052 (2010) Tinjauan Atas Pengendalian Internal Perputaran Persediaan Barang Departemen Gudang Pada Hotel Horison Bandung.

Full text not available from this repository.

Abstract

Perkembangan dunia bisnis di Indonesia dari waktu ke waktu semakin kompetitif. Meskipun sebenarnya kondisi perekonomian Indonesia secara umum belum menunjukkan adanya perbaikan dan peningkatan yang signifikan, namun bukan berarti terjadi kondisi yang tetap dalam dunia bisnis. Setiap perusahaan selalu berusaha untuk dapat bertahan dalam arus persaingan bisnis, terlebih lagi bagi perusahaan lokal. Karena dengan semakin banyaknya perusahaan asing yang berpartisipasi ke peta persaingan bisnis di Indonesia, maka diperlukan berbagai perbaikan kualitas dari dalam perusahaan untuk dapat bersaing secara wajar. Selain harus dapat menghasilkan out-put (baik barang atau jasa) yang berkualitas serta dapat diserap dengan baik oleh para calon konsumen, perusahaan juga harus dapat melaksanakan proses pelayanan secara terkendali serta terarah sesuai dengan visi dan misi perusahaan tersebut. Hal ini dilakukan untuk mencapai tingkat efektivitas dan efisiensi operasi yang diinginkan.

Item Type: Article
Divisions: D3 Tugas Akhir > Akuntansi
Depositing User: Robot Migration
Date Deposited: 15 Oct 2025 06:13
Last Modified: 15 Oct 2025 06:13
URI: http://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/12060

Actions (login required)

View Item
View Item