Diktat Mata Kuliah Krimonoogi

Situmeang, Sahat Maruli Tua (2020) Diktat Mata Kuliah Krimonoogi. Universitas Komputer Indonesia.

[thumbnail of DIKTAT KRIMINOLOGI.pdf]
Preview
Text
DIKTAT KRIMINOLOGI.pdf - Published Version

Download (621kB) | Preview
[thumbnail of DIKTAT KRIMINOLOGI.pdf]
Preview
Text
DIKTAT KRIMINOLOGI.pdf - Published Version

Download (621kB) | Preview

Abstract

Secara etimologis, kriminologi berasal dari bahasa Yunani, crime (kejahatan) dan Jogos (ilmu), dengan demikian kriminologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari tentang kejahatan.1 Beberapa ahli Hukum Pidana juga mengemukakan pengertian kriminologi menurut pendapat masing-masing.Menurut Wood, kriminologi adalah keseluruhan pengetahuan yang diperoleh berdasarkan teori atau pengalaman yang berkaitan dengan perbuatan jahat dan penjahat dan termasuk reaksi masyarakat terhadap perbuatan jahat dan penjahat tersebut.Noach mengatakan bahwa kriminologi adalah ilmu pengetahuan tentang perbuatan jahat dan perilaku tercela yang menyangkut orang-orang yang terlibat dalam perilaku jahat dan perbuatan tercela tersebut. Walter Reckless mengatakan bahwa kriminologi adalah pemahaman ketertiban individu dalam tingkah laku delinkuen dan tingkah laku jahat serta pemahaman tentang bekerjanya Sistem Peradilan Pidana.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: krimonologi, hukum Perdata
Subjects: 300 SOCIAL SCIENCES > 340 Law > 345 Criminal Law
K Law > K Law (General)
Divisions: Buku
Depositing User: Mrs. Calis Maryani
Date Deposited: 05 Oct 2021 01:56
Last Modified: 11 Oct 2021 04:12
URI: http://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/4433

Actions (login required)

View Item
View Item